Rabu, 11 November 2009

asus pc t91mt

dua minggu lalu saat ASUS T91MT diperkenalkan pertama kalinya. Dan untuk pertama kalinya pula sistem operasi Windows 7 mampu dijalankan dengan perangkat netbook. Produk yang satu ini masih dipasarkan oleh situs Amazon di Jerman. Kemudian kini dari Taiwan, akhirnya telah merambah tanah negera paman sam, Amerika serikat.

Yang ditawarkan pada para pembeli Amazon.com hampir sama konfigurasinya sebagai mitra Eropa mereka. Adapun sepesifikasinya adalah sebagai berikut: Intel Atom Z520, 8.9-inch layar putar multitouch, 1GB RAM dan Windows 7 Home Premium.

Meskipun hanya ada satu pilihan warna yang tersedia untuk saat ini, orang-orang yang sudah jatuh hati dengan warna putih akan dimanjakan pula dengan 32GB SSD, dan ini tentunya dua kali lebih banyak sebagai versi Jerman yang 200 USD atau sekitar 2 juta rupiah lebih murah.

Tidak ada komentar: